Obat Radang Tengorokan Tradisional Yang Mujarab

02.56


Obat radang tengorokan – assalamu’alaikum sudaraku, salam sejahtera untuk kita semua semoga senyuman selalu terlihat dihati dan wajah kita. Bahasan kali ini adalah mengenai obat radang tengorokan. Dimana akan dibahas mengenai apa itu radang tengorokan, penyebabnya, dan juga cara mengobatinya dengan mengunakan bahan alami atau tradisional yang sangat mujarab.

Pengertian radang tengorokan

Radang tengorokan atau dalam bahasa lati disebut pharyngitis (faringitis) adalah sebuah gangguan berupa peradangan (luka) pada bagian tengorokan atau faring (hulu tengorokan) yang biasanya akan terasa nyeri atau perih dan menjadi indikator adanya permasalahan pada saluran pernafasan. Biasanya penderita akan merasakan tengorokan gatal, ketika menelan makanan akan terasa sakit atau perih, suara serak bahkan batuk.

Penyebab radang tengorokan

Secara garis besar ada dua penyebab dari radang tengorokan yaitu infeksi virus dan bakteri atau non-infeksi.

Untuk infeksi virus dan bakteri dapat diakbiatkan oleh virus dan bakteri berikut :
>    Common cold
>    Flu (influenza)
>    Mononucleosis
>    Croup
>    Streppococcus pyogenes
>    Difteri
>    Batuk rejan

Sementara itu penyebab dari non-infeksi bisa dikarenakan alergi, seperti debu, asap, tengorokan yang kekurangan cairan sehingga mengalami dehidrasi, minyak bahkan tumor atau kangker.
Obat radang tengorokan

Ada berbagai cara dan bahan alami yang bisa anda gunakan untuk mengobati radang tengorokan yang anda derita antara lain tanaman baru cinta, daun ki tolod, belimbing dan yang lainya.
 



Tanaman baru cina

Siapkan tanaman baru cina segar secukupnya, kemudian dihancurkan dengan cara ditumbuk sampai benar-benar halus. Kemudian peras tanaman baru cinta yang sudah halus untuk diambil airnya. Usahakan bahwa air hasil perasan sebanyak setengah cangkir teh atau kopi ukuran sedang. Kemudian anda bisa mengkonsumsi air perasan tanaman baru cina sampai habis. Lakukan pengobatan dengan tanaman baru cina 2 kali dalam sehari dengan jumlah yang sama hingga radang tengorokan sembuh.

Daun ki tolod

Siapkan 3 lembar daun ki tolod yang sudah dibersihkan dan 2 gelas air bersih. kemudian rebuslah daun ki tolod dengan mengunakan 2 gelas air tersebut sampai mendidih dan air tersisa 1 gelas saja. Kemudian bisa anda saring dan diminum saat masih hangat. Minumlah obat sakit tengorokan ini sehari 2 kali (pagi dan sore) dijamin akan cepat sembuh.

Belimbing

Siapkan 100 garm buah belimbing segarm yang sudah dibersihkan, kemudian blender blimbing sampai halus. Kemudian pisahkan blimbing dengan airnya dengan mengunakan kain. Kemudian anda bisa langsung meminum air perasan buah belimbing yang  merupakan obat radang tengorokan tradisional sampai habis. Dijamin radang tengorokan anda akan segera sembuh.

Tanaman ciplukan

Siapkan 15 gram tanaman ciplukan dan 4 cangkir air. Kemudian rebut tanaman ciplikan tersebut dengan 4 cangkir air sampai mendidih dan airnya tersisa setengahnya saja. Tunggu sampai dinggin kemudian bisa langsung anda konsumsi pada pagi dan sore hari masing-masing 2 cangkir.

Getah jeruk nipis

Siapkan getah bening jeruk nipis dan garam secukupnya. Caranya cukup simpel, anda hanya perlu mencampurkan getah jeruk nipis dengan garam sampai keduanya tercampur dengan merata, kemudian anda bisa meminumnya sampai habis.

Itulah ulasan mengenai obat radang tengorokan. Semoga apa yang saya sampaikan dapat bermanfaat bagi para pembacanya dan apa bila masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan saya mohon maaf, terimakasih, wassalamualaikum.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔