Cara Membersihkan wajah berminyak deangan buah dan sayuran

00.46



Assalamualaikum wahai pembaca, perkenankan disini saya akan menjelaskan cara untuk membersihkan wajah anda dari kotoran mengunakan buah dan sayuran.

Buah dan sayuran bukan hanya lezat untuk dikonsumsi, akan tetapi juga memiliki manfaat besar bagi kesehatan. Salah satunya adalah membantu dalam membersihkan kotoran yang menempel pada kulit wajah kita, bahkan pada kulit yang berminyak sekalipun. Selain itu, karena bahan yang digunakan adalah bahan alami tentunya kulit akan terbebas dari bahan kimia yang biasanya terdapat pada kosmetik. Ada berbagai buah dan sayuran yang terbukti efektif untuk membersihkan kotoran pada wajah. Berikut cara membersihkan wajah dengan rambuan herbal dari buah dan sayuran.

Cara mebersihkan wajah dengan bahan alami


Sebenarnya ada begitu banyak bahan alami yang bisa kita pakai untuk membersihkan wajah, akan tetapi disini saya akan membehas daun sledri, mentimun, jeruk nipis dan lemon.

Daun sledri dan mentimun

Daun sledri dan mentimun bisa anda gunakan sebagai masker alami untuk mengangkat flek atau noda hitam pada wajah anda, sehinga wajah anda akan terlihat putih, cerah dan bersinar. Cara pembuatanya adalah dengan menghaluskanya daun sledri bersama mentimun kemudian mengoleskanya keseluruh bagian wajah. Tunggu hingga masker daun sledri dan mentimun mengering, mungkin sekitar 20 menit. Seteah itu anda bisa membilasnya dengan mengunakan air bersih. Daun sledri, selain digunakan sebagai masker ada cara lainya yaitu dengan memotongnya menjadi ukuran yang kecil-kecil. Kemudian memasukan potongan daun sledri kedalam air mendidih. Tunggu beberapa saat sampai air menjadi hangat, kemudian digunakan untuk mencuci muka. Biarkan air yang menempel sampai mengering, lalu bilas dengan mengunakan air bersih. Anda bisa melakukan langkah diatas secara rutun 3 kali dalam seminggu.

Jeruk nipis

Caranya adalah dengan memeras jeruk nipis secukupnya. Gunakan air perasan jeruk nipis untuk mengolesi seluruh bagian wajah anda. Gosok-gosok secara perlahan mengunakan jari agar kotoran dan kulit mati dapat terangkat dengan sempurna. Setelah dirasa bersih anda bisa membilasnya dengan mengunakan air bersih.

Itulah ulasan mengenai Cara Membersihkan wajah berminyak deangan buah dan sayuran.  Semoga apa yang saya sampaikan dapat bermanfaat bagi para prmbacanya dan apabila masih banyak kesalahan dan kekurangan saya mohon maaf, terimakasih.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔